© Copyright myrazano September 2008

 

 

 

 

 

 

 

 
 

 

 

Fenomena Sosial Yang Terus Berkembang Dirangkai

Dalam Kumpulan Artikel Islam oleh Martias Oyong

Dengan Pengamatan Yang Cermat dan Kritis

 

Update : 12.17.2008

 001   Manusia Puncak Ciptaan Allah

Post By : Martias Oyonk

 Manusia, Puncak Ciptaan Allah. Manusia diciptakan sebagai makhluk yang paling lengkap dan sempurna oleh Allah Swt. Diwaktu masih berupa janin Allah pun meniupkan roh sehingga manusia itu bisa bernyawa.

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

002   Mempertanggungjawabkan Amanah

Post By : Martias Oyonk

Mempertanggungjawabkan AmanahAl Quran nul karim menjelaskan bahwa segi kezaliman dan kebodohan yang sering diperbuat manusia adalah mau menerima bahkan mencari dengan sekuat tenaga dan pikiran untuk mendapatkan tugas / amanah, tetapi setelah didapat

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

003   Mencari Nilai Keikhlasan

Post By : Martias Oyonk

Mencari Nilai KeikhlasanIKHLAS atau mengikhlaskan menurut bahasa berarti memurnikan atau mengaslikan,dibersihkan/disterilkan dari segala sesuatu yang akan membuatnya menjadi kotor. .

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

004   Pentingnya Ilmu dalam Beramal

Post By : Martias Oyonk

Pentingnya Ilmu Dalam BeramalRasulullah Saw pernah menginggatkan perihal prilaku tercela melalui hadisnya yang di riwayatkan oleh Imam Bukhari. Beliau Saw bertanya pada para sahabat tahukah kalian siapa yang disebut dengan Muflis atau orang bangkrut itu ?.

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

005   Tamparan Illahi

Post By : Martias Oyonk

“Allah Swt berfirman didalam Al Quran surat Al Anfaal ayat 25 “ Dan peliharalah dirimu dari pada siksaan yang tidak khusus menimpa orang-orang yang zalim saja diantara kamu. Dan ketahuilah bahwa Allah amat keras siksa-Nya”.

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

006   Aurat dan Jilbab

Post By : Martias Oyonk

“AURAT adalah sesuatu yang menimbulkan suatu keinginan, membangkitkan nafsu angkara murka, sedangkan ia mempunyai kehormatan yang di bawa oleh rasa malu supaya ditutup dengan rapi, dan dipelihara agar tidak mengganggu manusia lainya serta tidak menimbulkan kemurkaan,

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

007   Dzikrul Maut

Post By : Martias Oyonk

Dalam konteks keislaman berdzikrul maut sejujurnya akan memberikan setiap diri suatu kekuatan yang luar biasa sebagai penegur/pengingat dikala pikiran, hati, langkah kaki yang terkadang sudah menjurus pada hal-hal yang menyesatkan,

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

 

 

008   Fitrah Manusia Beragama Tauhid

Post By : Martias Oyonk

Manusia, adalah makhluk paling mulia di antara makhluk-makhluk ciptaan Allah lainya,bahkan hal ini dinyatakan sendiri oleh Allah Swt dalam Qs Al Isra-70 “ Dan sesungguhnya telah kami muliakan anak-anak Adam, kami angkat mereka didaratan dan dilautan,

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

 009   Ilmu Mengungguli Amal

Post By : Martias Oyonk

“Dan dia mengajarkan kepada Adam nama-nama benda-benda seluruhnya ,kemudian mengemukakanya kepada para malaikat lalu berfirman “ Sebutkanlah kepada-Ku nama benda-benda itu jika kamu memang orang-orang yang benar.

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

 010   Iman Dasar Aqidah

Post By : Martias Oyonk

“Sesungguhnya aku telah meninggalkan untukmu dua pusaka,jika kamu berpegang teguh pada keduanya niscaya kamu tidak akan tersesat untuk selama-lamanya yaitu Kitabullah dan Hadis Rasulullah Saw”.(HR. Al Hakim).

 

<<< Home <<<

 

<<< English>>>

 

>>> Baca >>>

 

 

Tentang

Martias

Oyonk

 

Martias Oyonk adalah orang muda yang memposisikan dirinya sebagai pengamat sosial keagamaan dan Pendidikan yang sangat potensial di Sumatera Barat. Beberapa karya tulisan dan pemikirannya telah banyak diterbitkan di beberapa surat kabar diantranya kami posting ulang pada halaman situs ini, dengan harapan bisa lebih bermanfaat bagi pembaca sekalian

... amin ...

... Site Map Files ...

... Site Map Files  ...

 

... Site Map Files ...

... Site Map Files  ...

 

... Site Map Files ...

... Site Map Files  ...

 

Tip Sukses Dari Oyonk

 

 

 

 

Adsense Indonesia  

 

Text Link Ads  

 

Kalau anda capek dengan posting yang panjang dan melelahkan, kunjungilah blog myrazano.com disini   dengan materinya lebih singkat, padat dan berisi tentunya. Semoga tunjuan pembuatan blog tersebut bisa tercapai yaitu " Membimbing Para Pengunjung Untuk Bertemu Tuhannya " Seram Juga Ya...?!..  Posting pertamanya berjudul " Ternyata Allah Bukan Tuhan Sesungguhnya "

Silahkan Berkunjung

 

 

 

 

 

Name :
Web URL :
Message :
:) :( :D :p :(( :)) :x
 

 

Nasehat Sufi Hari Ini

 

 

Nasehat Sufi Hari Ini akan berganti secara terus menerus setiap hari dan secara periodik akan digaganti dengan nasehat yang baru, sehingga untuk memperkaya wawasan anda tentang hakikat ibadah melalui pemahaman tauhid yang benar lagi lurus, Silahkan Untuk Berkunjung Setiap Hari